Fasilitas Sekolah

  • Ruang Kelas

Ruang kelas dilengkapi dengan meja dan kursi yang dapat dirubah sesuai dengan kebutuhan pembelajaran,
 
  • Laboratorium Komputer

Laboratorium computer SSH dilengkapi dengan sejumlah computer atau PC Quad Core dengan jaringan internet yang jumlahnya setara dengan jumlah siswa per kelasnya dengan ruangan ber-AC.
 
  • Laboratorium IPA

Laboratorium IPA dilengkapi dengan sejumlah alat praktikum Science yang jumlahnya setara dengan jumlah siswa per kelasnya dengan ruangan ber-AC.
 
  • Ruang Kesehatan

Demi mengantisipasi adanya siswa yang kurang sehat saat di sekolah, ruang kesehatan dilengkapi dengan obat-obatan, P3K, ranjang
 
  • Kantin Sekolah

Kantin sekolah Smart School menyediakan makanan dan minuman ringan yang sudah terjamin ke-halal-annya dan aman dikonsumsi untuk para siswa.
 
  • Perpustakaan

Perpustakaan digunakan dalam pembelajaran bahasa, social dan lainnya. Dalam perpustakaan dikondisikan kegiatan membaca, mencari sumber belajar maupun tugas mandiri. Koleksi buku dan referensi disediakan dengan memperhitungkan kebutuhan sumber belajar anak di sekolah.
 
  • Musholla

Mushola berada di dalam area sekolah. Untuk mendukung pelayanan terhadap jamaah, mushola dilengkapi dengan peralatan sound system yang memadai, yang sekaligus merupakan tempat aktifitas keagamaan.